Dalam kehidupan bermasyarakat, kita tidak bisa hidup secara sendiri walau secara materiil serba kecukupan. Masih adanya komunikasi dan kerjasama dengan orang lain atau kelompok. Tidak hanya itu saja kita perlu melakukan aksi peduli dan cinta lingkungan agar ada ikatan kebersamaan dan rasa memiliki terhadap lingkungan dimana kita bertempat tinggal. Hal itu pula yang dilakukan oleh anggota Cah Purworejo Perantauan Jakarta Timur ( CPP Jak-Tim ).
Kerja bakti oleh
CPP Jak-Tim yang giat membersihkan sampah dan saluran pembuangan air (got) bersama mempererat kekompakan. Demi terjalinnya kekompakan dan kerjasama yang baik dengan warga setempat dilakukan kerjabakti secara bersamaan dari pengurus dan anggota CPP untuk membersihkan kawasan sekitar sekretariat CPP Jak-Tim tersebut dari kotoran maupun saluran air yang jadi berkembangnya nyamuk.
Kamis, 20 September 2012
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar